by Syarif Maulana | Feb 15, 2022 | Publikasi
Demotivasi bukanlah sesuatu yang baru. Sejak ribuan tahun silam, sejumlah filsuf telah mengambil jarak dari masyarakat yang terjebak dalam optimisme dan ilusi kemajuan. Diogenes dari Sinope yang hidup sekitar abad ke-4 SM menunjukkan sinisme terhadap orang-orang di...